Kampus Widuri
Banyak kalangan menyebut anak-anak muda zaman now sebagai generasi millennial. Generasi ini lahir setelah zaman generasi X, atau tepatnya pada kisaran tahun 1980 sampai tahun 2000-an. Jadi dapat diperkirakan bahwa saat ini generasi millennial memiliki rentang usia 17 hingga 37 tahun. Di Indonesia sendiri, terdapat sekitar 80 juta orang yang berusia antara 17 hingga 37 […]
Sekretaris Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Paristiyanti Nurwardan menyebut pembelajaran tatap muka (PTM) di perguruan tinggi atau kampus akan dibuka pada Juli 2021. Parisyanti mengatakan PTM akan dilaksanakan terbatas selama masa transisi, yaitu sebelum semua mahasiswa mendapatkan vaksin. Ia menyebut selama transisi, PTM hanya berlaku untuk mahasiswa yang sedang menjalankan praktik kompetensi dan finalisasi tugas akhir […]
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) menegaskan mata kuliah Pancasila dan Bahasa Indonesia tetap menjadi mata kuliah wajib di pendidikan tinggi. Hal tersebut terkait disahkannya Peraturan Pemerintah atau PP Standar Pendidikan Nasional. Plt. Kepala Biro Kerja sama dan Hubungan Masyarakat (BKHM) Kemendikbud Hendarman mengatakan PP Nomor 57 tahun 2021 tentang Standar Nasional Pendidikan merupakan mandat dan […]
Sedikitnya ada tujuh mata kuliah paling aneh di dunia. Mata kuliah ini tidak belajar sains, teknologi, atau ilmu sosial yang biasanya ada di tiap universitas seluruh dunia. Dikutip dari situs Top Universities, mata kuliah ini sebetulnya mempelajari kebudayaan manusia. Namun di universitas lain, kebudayaan atau kebiasaan tersebut tidak sampai jadi mata kuliah. Berikut mata kuliah […]
Di zaman sekarang jangan pernah berharap akan Sukses, ketika kita tidak mau mengikuti trand, Orang Rumahan maupun Pengusaha sekalipun yang Akan sukses harus Mengerti keadaan Zaman Milenial, Suatu jalan terbaik di Dunia usaha yaitu mengerti yang namanya Digital Marketing, karena didalam nya sudah terdapat Aset-aset dimana penghasilan kita akan Dicapai. Jadi Apa salahnya untuk kita […]
Rupanya program Kampus Merdeka yang digagas Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nadiem Makarim memiliki beberapa kendala dalam implementasinya. Tantangan terbesar justru berada pada pola pikir dosen dan pimpinan perguruan tinggi. Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi Kemendikbud Ristek Nizam mengaku telah melakukan survei dengan responden sebanyak 80 ribu mahasiswa, dosen, dan pimpinan di berbagai perguruan tinggi. […]
Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Menristekdibud) Nadiem Makarim menuturkan, mahasiswa perlu penguasaan kombinasi disiplin ilmu ketika menekuni sebuah profesi. Program Kampus Merdeka memungkinkan mahasiswa belajar di luar prodi dan mendapat pendidikan lintas disiplin ilmu. Adapun rumpun ilmu yang digabungkan dapat melahirkan karya yang unik dan inovatif. Hal ini tidak hanya berdampak pada sang mahasiswa, […]
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) akan kembali membuka pendaftaran program Kampus Mengajar angkatan kedua di Juni 2021. Kampus Mengajar merupakan bagian dari Kampus Merdeka yang mengajak mahasiswa di Indonesia untuk menjadi guru dan mengajar siswa-siswa Sekolah Dasar (SD) di wilayah 3T (terdepan, tertinggal dan terluar). Angkatan kedua dari program ini akan difokuskan pada pengajaran untuk […]
Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi (Ditjen Dikti) Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemdikbudristek) terus berupaya mendukung semangat pemerintah dalam mendorong penyebaran startup yang lebih masif dan berkualitas. Hal ini dirasa sejalan dengan perkembangan industri digital yang meningkat secara signifikan di Indonesia. Bapak Presiden RI-Joko Widodo (3 Agustus 2020) mempercepat transformasi digital yang paling penting adalah […]