Berita
Pada hari sabtu 13 Februari 2021 diadakan Zoominar tentang Kampus Merdeka dimana pembicara utamanya adalah Dr. Edy Siswoyo MA dengan di bawakan oleh Host Dr. Alina. Dalam acara tersebut banyak di jelaskan dengan gamblang, detil dan komprehensif oleh Dr. Edy Siswoyo MA tentang hal-hal positif dan strategi kita kedepannya di era digital dan berhubungan dengan Kampus Merdeka yang sedang di garap oleh pemerintah.
Beliau tidak setuju dengan stigma angkatan corona, karena sangat tidak tepat melabelnya. Untuk lebih lengkap silahkan di simak slide berikut:

Berikut ini rekaman selengkapnya